SOAL OKI (OLIMPIADE KIMIA INDONESIA) TAHUN 2007 TINGKAT KABUPATEN

A. Soal Pilihan Ganda (Total 30 poin ) 1. Reaksi: Fe(CO) 5 + 2PF 3 + H 2 Fe(CO) 2 (PF 3 ) 2 (H) 2 + 3CO Berapa mol CO yang dapat dihasilkan dari campuran pereaksi 5,0 mol Fe(CO) 5 , 8,0 mol PF 3 , dan 6,0 mol H 2 ? A. 24 mol D. 15 mol B. 5,0 mol E. 6,0 mol C. 12 mol 2. Berdasarkan informasi berikut ini, hitunglah masssa atom rata-rata berat dari unsur X: Isotop % kelimpahan Relatif Massa eksak (amu) 221 X 74,22 220,9 220 X 12,78 220,0 218 X 13,00 218,1 A. 220,4 amu ...